JatengNews.id – Berikut kami sajikan berita video Polda Jateng olah Tempat Kejadian Perkara atau TKP kasus penganiayaan Darso oleh polisi.
Bagi pembaca yang ingin menonton berita video Polda Jateng olah TKP kasus penganiayaan Darso oleh polisi klik gambar di atas.
Sebelumnya diberitakan, tim penyidik Inafis Polda Jateng melakukan olah TKP kasus Darso, warga Mijen, Kota Semarang, yang menjadi korban penganiayaan hingga meninggal dunia.
Tonton juga: Video Harapan Istri Darso Setelah Makamnya Dibongkar
Terpantau pada Kamis (16/1/2025) siang, rombongan Tim Inafis dengan membawa mobil warna khasnya yakni oren.
“POLISI. Polda Jateng. Team Olah TKP. Inafis,” tulisan dalam mobil oren tersebut.
Mereka Tim penyidik Inafis Polda Jateng mulai melakukan pengukuran-pengukuran dan proses penyelidikan lainnya.
Lokasi yang pertama dilakukan olah TKP yakni di rumah Darso, di kampung Gilisari, Purwosari, Mijen, Kota Semarang. Baca selengkapnya di Jatengnews.id. (Kamal-01)